Adela Tiara
8 tahun yang lalu
8 tahun yang lalu
Bagaimana cara mengatur waktu selama masa perkuliahan?
1 Jawaban
Julia Jasmine
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu
Julia Jasmine
Mentor Youthmanual
Universitas Indonesia
Psikologi
Empowering others through career planning
Telah menjawab 456 pertanyaan
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu
<p>Hai Adela!</p><p>Jadi anak kuliah memang waktunya belajar mandiri dan bertanggung jawab. Udah engga ada yang atur-atur kamu, tapi kamu harus bisa menerima segala konsekuensi. Kalau aku dulu termasuk mahasiswa sibuk organisasi. Karena sangat sadar bahwa aku tidak punya waktu belajar di luar jam kelas, maka dari itu aku selalu memperhatikan dosen dengan seksama ketika di kelas dan berusaha mencatat. Di luar jam itu, aku mengisi waktu dengan organisasi. Nah ketika menjelang ujian, aku sudah mencicil belajar dari 2-3 minggu sebelumnya karena aku sangat sadar kemampuan aku. Setiap orang punya caranya sendiri dalam mengatur waktu. Coba tanya ke senior-senior kamu deh. Biasanya mereka punya tips yang bisa membantu kamu mengatur waktu kuliah. Coba deh baca artikel berikut ini:</p><p dir="ltr" style="line-height:1.38;margin-top:0pt;margin-bottom:0pt;"><a href="http://www.youthmanual.com/post/life/how-to/35-tips-tokcer-agar-kamu-produktif-serta-bisa-kerja-dengan-cepat-dan-efisien">http://www.youthmanual.com/post/life/how-to/35-tips-tokcer-agar-kamu-produktif-serta-bisa-kerja-dengan-cepat-dan-efisien</a><span style="font-size:14.666666666666666px;font-family:Arial;color:#000000;background-color:transparent;font-weight:400;font-style:normal;font-variant:normal;text-decoration:none;vertical-align:baseline;white-space:pre-wrap;"></span></p><p dir="ltr" style="line-height:1.38;margin-top:0pt;margin-bottom:0pt;"><span style="font-size:14.666666666666666px;font-family:Arial;color:#000000;background-color:transparent;font-weight:400;font-style:normal;font-variant:normal;text-decoration:none;vertical-align:baseline;white-space:pre-wrap;"><br></span></p><p><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-kuliah/kehidupan-mahasiswa/cara-membedakan-antara-kerjaan-penting-kerjaan-mendesak-dan-kerjaan-nggak-penting">http://www.youthmanual.com/post/dunia-kuliah/kehidupan-mahasiswa/cara-membedakan-antara-kerjaan-penting-kerjaan-mendesak-dan-kerjaan-nggak-penting</a><span id="docs-internal-guid-a98da844-f7c2-b5b9-0c94-9caa1ecc440d"><span style="font-size: 14.6667px; font-family: Arial; background-color: transparent; vertical-align: baseline; white-space: pre-wrap;"></span></span></p><p><span id="docs-internal-guid-a98da844-f7c2-b5b9-0c94-9caa1ecc440d"><span style="font-size: 14.6667px; font-family: Arial; background-color: transparent; vertical-align: baseline; white-space: pre-wrap;">Good luck! :)<br></span></span><br></p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©