Arm-Chair

Tata Kecantikan Kulit dan Rambut


  • Mata Pelajaran Produktif

    -

  • Bidang Kompetesi

    Pariwisata

  • Kecocokan denganmu

Apa itu Tata Kecantikan Kulit dan Rambut?

TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT adalah jurusan bidang studi pariwisata. Dimana kopetensi yang dimiiki oleh peserta didik meliputi perawatan, seni menghias dan merubah. adapun unsur perawatan yaitu perawatan wajah, perawatan tangan dan kaki, perawatan badan dan perawatan rambut. seni menghias yaitu tata rias wajah khusus dan kreatif, nail art, henna art, up styling dan hair colouring. Serta seni merubah seperti Pemangkasan rambut, pelurusan dan pengeritingan rambut. Peluang profesi yang dapat dimiliki oleh lulusan Tata Kecantikan Kulit dan Rambut yaitu MakeUp Artist, Hair Dresser, Beautycian, Beauty Consultant dan Beauty Advisor.

Program Pendidikan: 3 tahun

Prospek Kerja Jurusan Tata Kecantikan Kulit dan Rambut

Wiraswasta , Salon , Klinik Skincare

SMK yang Menyediakan Jurusan Ini

  • 1SMKS TELKOM SANDHY PUTRA JAKARTA

    Kota Jakarta Barat

  • 2SMKS LABORATORIUM JAKARTA

    Kota Jakarta Timur

  • 3SMK BINTARA RANCAEKEK

    Kab. Bandung

  • 4SMK KIANSANTANG SUKAWENING

    Kab. Garut

  • 5SMKS TEKNOLOGI AL-BARKAH

    Kab. Karawang

  • 6SMKS TELEKOMUNIKASI TELESANDI

    Kab. Bekasi

  • 7SMK PGRI LEMBANG

    Kab. Bandung Barat

  • 8SMKS UNGGULAN TERPADU PGII

    Kota Bandung

  • 9SMKS MUHAMMADIYAH 3 KLATEN UTARA

    Kab. Klaten

  • 10SMKS AL BAISUNY

    Kab. Bangkalan

Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1