Arm-Chair

Teknik Konservasi Sumber Daya Hutan


  • Mata Pelajaran Produktif

    -

  • Bidang Kompetesi

    Agribisnis dan Agroteknologi

  • Kecocokan denganmu

Apa itu Teknik Konservasi Sumber Daya Hutan?

Di jurusan Teknik Konservasi Sumber Daya Hutan dipelajari berbagai hal mengenai pemanfaatan dan pelestarian hutan, baik dari hasil hutan maupun potensi pariwisata. Materi yang dibahas di SMK antara lain adalah ekowisata, pengembangan produk kreatif hasil hutan, inventarisasi keanekaragaman hayati, dan pembinaan habitat serta populasi hutan.

Program Pendidikan: 4 tahun

Kenapa Kamu Memilih Jurusan Ini?

Indonesia memiliki hutan tropis yang besar dan kaya, namun sayangnya seringkali salah pengelolaan dan kurang dihargai, sehingga luas hutan berkurang, hasilnya tidak dimanfaatkan dengan baik, terjadi polusi, dan lainnya. Jurusan ini cocok untuk kamu-kamu yang ingin melestarikan hutan sekaligus mengeksplorasi potensi hutan. Apalagi jika kamu juga menyukai pekerjaan/kegiatan outdoor dan dekat dengan alam .

SMK yang Menyediakan Jurusan Ini

  • 1SMKN 3 BUDURAN SIDOARJO

    Kab. Sidoarjo

  • 2SMKN 5 BATAM

    Kota Batam

Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1