Arm-Chair

Teknik Pembangkit Tenaga Listrik


  • Mata Pelajaran Produktif

    -

  • Bidang Kompetesi

    Teknologi Rekayasa

  • Kecocokan denganmu

Apa itu Teknik Pembangkit Tenaga Listrik?

Paket keahlian Teknik Pembangkit Tenaga Listrik mempelajari tentang seluk beluk pembuatan sebuah sistem pembangkit tenaga listrik, mengoperasikan, dan menilai sistem kerja pembangkit.

Program Pendidikan: 3 tahun

Kenapa Kamu Memilih Jurusan Ini?

Seperti yang kita tahu, saat ini hampir tidak ada gawai maupun mesin yang nggak menggunakan listri. Listrik telah menjadi sebuah kebutuhan primer bagi seluruh lapisan masyarakat. Dibutuhkan tenaga ahli yang paham mengenai bagaimana caranya membangun sebuah pembangkit listrik yang bisa memenuhi kebutuhan masyarakat akan listrik yang efisien dan memadai.

SMK yang Menyediakan Jurusan Ini

  • 1SMKN 1 JAKARTA

    Kota Jakarta Pusat

  • 2SMKN 4 JAKARTA

    Kota Jakarta Utara

  • 3SMK NEGERI 3 KUNINGAN

    Kab. Kuningan

  • 4SMKN 5 BANDUNG

    Kota Bandung

  • 5SMKN 1 PURWOREJO

    Kab. Purworejo

  • 6SMKS YPP PURWOREJO

    Kab. Purworejo

  • 7SMKN 1 KLEGO

    Kab. Boyolali

  • 8SMKN 2 KLATEN

    Kab. Klaten

  • 9SMKS KRISTEN 1 KLATEN

    Kab. Klaten

  • 10SMKS TUNGGAL CIPTA MANISRENGGO

    Kab. Klaten

Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1