Arm-Chair

Teknik Pengelasan Kapal


  • Mata Pelajaran Produktif

    gambar teknik pengelasan

  • Bidang Kompetesi

    Teknologi Rekayasa

  • Kecocokan denganmu

Apa itu Teknik Pengelasan Kapal?

Teknik Pengelasan Kapal adalah sebuah jurusan keteknikan yang menggabungkan unsur – unsur pemesinan dengan unsur – unsur perkapalan. siswa akan diajarkan tentang teknik pengelasan baik las gas maupun las listrik yang sangat dibutuhkan dalam dunia perindustrian kapal sekarang ini.

Program Pendidikan: 3 tahun

Kenapa Kamu Memilih Jurusan Ini?

Indonesia adalah negara maritim yang berarti kebutuhan akan transportasi laut cukup besar. Maka dari itu, lulusan teknik perkapalan masih dibutuhkan untuk mendukung kebutuhan yang ada.

Mata Pelajaran Produktif

  • 1gambar teknik pengelasan
  • 2Teknik Las SMAW
  • 3Teknik Las GTAW
  • 4Teknik Las FCAW
  • 5Teknik Las SAW
  • 6Pemeriksa & Pengujian Hasil Las

Prospek Kerja Jurusan Teknik Pengelasan Kapal

- Tenaga pelaksana pada industri - Tenaga pelaksana pada industri lepas pantai - Tenaga pelaksana pada industri penunjang perkapalan - Pelaksana yang berhubungan dengan konstruksi baja

SMK yang Menyediakan Jurusan Ini

  • 1SMKS YPWKS CILEGON

    Kota Cilegon

  • 2SMK NEGERI 1 CIMAHI

    Kota Cimahi

Program Studi Kuliah yang Sesuai

Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1