Sastra Jerman
Apa yang dipelajari di jurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuSejarah dan budaya Jerman, Filsafat Ilmu dan Pendidikan, Linguistik, Terjemahan, Pariwisata, bahasa Jerman sesuai level (A1, A2, B1, B2, C1 dan C2)
Alasan kenapa memilih jurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuIngin mahir dalam berbahasa Jerman dan ingin tinggal di Jerman.
Mata kuliah penting ?
ditanyakan oleh Tim Rencanamu#Konversation,#Landeskunde,#Deutsch1,#PengantarLinguistikUmum
Pelajaran SMA yang membantu untuk memahami jurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuBahasa Asing
Tugas kuliah dan ujian yang umum di dalam jurusan ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuUntuk mata kuliah Bahasa Jerman menggunakan metode 1 kuis untuk setiap 1 bab yang dipelajari. Sedangkan untuk mata kuliah linguistik, kesusastraan dan kebudayaan tiap minggunya akan melakukan presentasi dari hasil bacaan wajib dan menulis paper. Pada akhir semester juga diwajibkan untuk menulis 1 final paper sebagai syarat pelengkap Ujian Akhir Semester
Peminatan/program studi pada jurusan ?
ditanyakan oleh Tim Rencanamu#Tourismus,#Ubersetzung
Di Semester berapa mahasiswa memilih peminatan ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuSemester 5
Bidang pekerjaan yang bisa dimasuki lulusan jurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuPengajar bahasa Jerman, Staff administrasi kedutaan, Penerjemah
Dimana dan sebagai apa alumni jurusan ini bekerja ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuStaff administrasi Kedutaan, Pengajar bahasa Jerman di sekolah dan tempat kursus
Kemampuan yang memudahkan kuliah dijurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim Rencanamu-Memahami dan mengolah informasi berupa kata-kata (termasuk memahami bacaan, mengungkapkan ide lewat tulisan dan ucapan) -Daya Ingat Kuat/Mudah Menghafal -Kreatifitas