Statistika Terapan dan Komputasi
Apa yang dipelajari di jurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuJurusan ini kita belajar tentang basis IT dikombinasikan dengan ilmu statistika
Alasan kenapa memilih jurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuAlasan saya memilih jurusan ini karena saya ingin bekerja di berbagai aspek yang mengkombinasikan ilmu statistika dengan pemograman IT
Mata kuliah penting ?
ditanyakan oleh Tim Rencanamualgoritma,aljabar linier elementer,kalkulus,pemograman komputer,kewirausahaan,masih banyak yang lainnya
Pelajaran SMA yang membantu untuk memahami jurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuMatematika;Fisika;Bahasa Inggris
Tugas kuliah dan ujian yang umum di dalam jurusan ?
ditanyakan oleh Tim Rencanamu-
Peminatan/program studi pada jurusan ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuPKN,agama,bahasa Indonesia,Pancasila,konservasi
Di Semester berapa mahasiswa memilih peminatan ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuSemester 1
Bidang pekerjaan yang bisa dimasuki lulusan jurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuBisa bekerja di BPS, PT.Indosat, Pt.Pertamina dan semua bisa selain di yang disebutkan
Dimana dan sebagai apa alumni jurusan ini bekerja ?
ditanyakan oleh Tim RencanamuAndroid development
Kemampuan yang memudahkan kuliah dijurusan ini ?
ditanyakan oleh Tim Rencanamu-Memahami simbol, huruf, diagram, gambar -Memahami informasi berupa angka, menggunakan logika matematika, dan menerapkan operasi hitung untuk menyelesaikan masalah -Pemahaman prinsip dasar mekanika dan keteknikan -Menggambar