Saskia Nurul Aini
8 tahun yang lalu
8 tahun yang lalu
Apa jurusan yang cocok untuk orang yang suka memotret?
Jurusan orang yang suka memotret memakai kamera
2 Jawaban
Shanti Andin
Psikolog Youthmanual
8 tahun yang lalu
Shanti Andin
Psikolog Youthmanual
Universitas Indonesia
Psikologi
Menyentuh hidup orang-orang lain; Membuat asesmen psikologi dan metode konseling karir yang mudah digunakan untuk membantu generasi muda Indonesia
Telah menjawab 701 pertanyaan
Psikolog Youthmanual
8 tahun yang lalu
<p>Halo Saskia!</p><p>Jawaban dari Michelle bisa kamu pertimbangkan tuh. Terima kasih ya Michelle sudah bantu jawab :)</p><p>Sebelum memilih jurusan kamu juga perlu tanyakan pada dirimu, hobi fotografi ini betul-betul mau kamu tekuni di bangku sekolah dan nantinya dijadikan profesi atau bagaimana? Apakah selain fotografi kamu punya minat lain? Selain kuliah fotografi, komunikasi, jurnalistik, atau penyiaran kamu juga bisa lho kuliah di bidang lain lalu mengembangkan hobi fotografi dengan ikut kursus atau workshop.</p><p>Silakan dipikirkan ya :)</p>
<p>fotografi, jurnalistik.</p><p><a href="http://id.lasallecollege.ac.id/Schools/photography.aspx">http://id.lasallecollege.ac.id/Schools/photography.aspx</a></p><p><a href="http://isi.ac.id/program/sarjana/seni-media-rekam/jurusan-fotografi/">http://isi.ac.id/program/sarjana/seni-media-rekam/jurusan-fotografi/</a></p><p>http://www.unpad.ac.id/fakultas/ilmu-komunikasi/jurnalistik/<br></p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©