Diny Dianta
6 tahun yang lalu
6 tahun yang lalu
Apakah orang yang kurang bisa matematika tidak bisa masuk jurusan arsitektur?
2 Jawaban
Fella Rossy
Mentor Youthmanual
6 tahun yang lalu
Fella Rossy
Mentor Youthmanual
Universitas Surya
Technopreneurship
Punya misi membantu dan mengubah mindset siswa tentang proses menemukan jurusan yang tepat. Nggak ada yang namanya 'salah jurusan'!
Telah menjawab 76 pertanyaan
Mentor Youthmanual
6 tahun yang lalu
<p>Halo, Dini!</p><p>Kalau kamu merasa kurang bisa matematika, nggak masalah. Kamu masih bisa belajar kok, apalagi di jurusan arsitektur, matematikanya nggak banyak rumus aneh-aneh, lebih ke logika matematika aja. Nah, enaknya sih, kamu coba asesmen kemampuan dulu di Youthmanual. DIsitu nanti salah satunya akan dinilai seberapa kemampuan penalaran matematikamu dan apakah cukup untuk belajar di jurusan arsitektur. Kalau kamu punya penalaran matematika yang cukup dan sesuai standar jurusan arsitektur, harusnya kamu pasti nggak akan kesulitan kuliah di arsitektur.</p><p>Seandainya penalaran matematikamu kurang, kamu masih bisa meningkatkannya kok. Selama, minat kamu memang ada di arsitektur, nggak ada salahnya berusaha meningkatkan. Lagi pula, dunia arsitektur nggak segitu banyak angkanya kok, lebih ke visual.</p><p>Semoga membantu!</p>
<p>Halo, <span style="color: rgb(38, 38, 38); font-family: -apple-system, BlinkMacSystemFont, "Segoe UI", Roboto, Helvetica, Arial, sans-serif; font-size: 14px;">Arsitektur itu lebih condong ke desain, perhitungan itu sebagai pelengkapnya, dan perhitungan dalam arsitektur itu tdk semenakutkan yg ada di sekolah kok.</span></p><p><span style="color: rgb(38, 38, 38); font-family: -apple-system, BlinkMacSystemFont, "Segoe UI", Roboto, Helvetica, Arial, sans-serif; font-size: 14px;">By : Dewi - Jurusan Arsitektur UIN Malang</span></p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©