Cari tahu tentang semua jurusan kuliah disini
Temukan pengalaman dan jawaban dari Mentor Rencanamu dan pengguna lain
5 tahun yang lalu
lebih fokus ke mapel kimia dan biologi. Kalau prospek kerja farmasi itu luas, mulai dari di apotek, industri obat dan kosmetik, dan pelayanan (rumah sakit). Kalau pelayanan itu bisa dibagian pengadaan obat, penyimpanan obat, pendistribusian, penyiapan obat, sama pio. Intinya dari obat itu dateng sampai obat itu diserahin ke gudang.
By : Agustina - Alumni Poltekkes Kemenkes Bandung
6 tahun yang lalu
izin jawab ya
kemampuan interpersonal (komunikasi dengan orang lain) dan intrapersonal (komunikasi dengan diri sendiri) secara keilmuan, kimia, logika,
6 tahun yang lalu
Hi Arliany! Dalam jurusan farmasi memang kamu dituntut untuk pandai hitungan, terutama dalam mata kuliah kimia. Pandai berhitung akan membantu kamu untuk mendapat nilai yang tinggi. Jika kamu tidak terlalu jago berhitung, kamu dapat berlatih terus-menerus dan memiliki target agar pandai berhitung. Good luck!
8 tahun yang lalu
Halo Yuunia!
Wah, pilihan ilmu yang kamu minati menarik sekali :) Karena kuliah S2 itu tuntutannya jauh lebih besar daripada saat S1, kamu perlu memastikan bahwa jurusan yang kamu ambil sepadan dengan perjuanganmu saat menjalaninya. Jadi, kamu perlu tentukan dulu tujuan karirmu. Profesi apa yang ingin kamu geluti? Kalau sudah tahu, bandingkanlah kurikulum Farmasi Forensik dan Forensik Science lalu pilihlah yang paling mendukungmu dalam profesi yang kamu cita-citakan. Jangan lupa cek kurikulum di beberapa universitas ya, karena beda universitas bisa beda juga kurikulum dan titik fokus studinya.
Selamat mengeksplorasi dan semoga sukses ya! :)
8 tahun yang lalu
Halo Arina!
Kita bertemu lagi ya :) Kalau boleh tahu, kenapa kamu ingin S2 setelah apoteker? Kenapa ingin kuliah di London? Mau S2 apa di sana?
Tampaknya saat ini kamu masih punya banyak sekali keinginan ya.. Akan jauh lebih mudah untuk kamu memutuskan jika kamu sudah mengenal dirimu sendiri lho! Apa sebetulnya cita-citamu dan apa yang penting untukmu, apa minatmu dan bidang apa yang sekarang bisa kamu lakukan dengan baik.
Kalau kamu perlu panduan untuk memilih jurusan, silakan kontak saya melalui email [email protected] ya supaya bisa berdiskusi dengan lebih terarah :)
8 tahun yang lalu
Halo Zahrotul!
Ini maksudnya untuk SNMPTN ya? Silakan lihat di http://snmptn.ac.id atau tanya guru BK sekolahmu ya untuk detailnya.
Semoga membantu :)
8 tahun yang lalu
Halo Eka!
Tips memilih jurusan bisa kamu baca di sini ya:
- http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/sebelum-menentukan-jurusan-kuliah-tanyakan-dulu-8-pertanyaan-ini-ke-dirimu-sendiri
- http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/menggunakan-analisa-swot-untuk-menentukan-jurusan-kuliah-karir-dan-jodoh
- http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/jangan-menetapkan-pilihan-jurusan-kuliah-dulu-sebelum-tahu-hal-hal-ini
- http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/bingung-memilih-jurusan-kuliah-coba-2-cara-ini-biar-nggak-galau-lagi