Hudi Wahyudi
8 tahun yang lalu
8 tahun yang lalu
Saya mau bertanya bagaimana cara mengatur pola belajar untuk menghapi sbmptn ?
Karena, saya pribadi berkeinginan masuk ITB TEKNIK KIMIA yang passing gradenya sekitar 62 % , jadi harus benar sekitar 95 soal,. Lantas bagaimana mengatur pola belajar sbm padahal tugas tugas, masih banyak ditambah un dan try out try out yang menanti., mohon tips and trik nya. Makasih
1 Jawaban
Shanti Andin
Psikolog Youthmanual
8 tahun yang lalu
Shanti Andin
Psikolog Youthmanual
Universitas Indonesia
Psikologi
Menyentuh hidup orang-orang lain; Membuat asesmen psikologi dan metode konseling karir yang mudah digunakan untuk membantu generasi muda Indonesia
Telah menjawab 701 pertanyaan
Psikolog Youthmanual
8 tahun yang lalu
<p>Halo Hudi!</p><p>Waah hebat, kamu sudah cukup punya info tentang jurusan yang kamu mau :D Ini langkah awal yang baik untuk mempersiapkan dan memotivasi dirimu.</p><p>Kalau butuh tips SBMPTN, tenang, Youthmanual sudah siapkan untuk kamu hehehe.. Silakan baca di sini ya:</p><ul><li><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/persiapan-menghadapi-sbmptn-2017-yang-perlu-kamu-lakukan-dari-sekarang">http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/persiapan-menghadapi-sbmptn-2017-yang-perlu-kamu-lakukan-dari-sekarang</a></li><li><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/timeline-menuju-sbmptn-dan-seleksi-perguruan-tinggi-2017-yuk-mulai-atur-jadwal-belajar-kamu">http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/timeline-menuju-sbmptn-dan-seleksi-perguruan-tinggi-2017-yuk-mulai-atur-jadwal-belajar-kamu</a></li><li><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/tips-di-hari-h-sbmptn-dari-orang-yang-pernah-gagal-tapi-akhirnya-sukses-menembus-ujian-masuk-ptn">http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/tips-di-hari-h-sbmptn-dari-orang-yang-pernah-gagal-tapi-akhirnya-sukses-menembus-ujian-masuk-ptn</a></li><li><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/walaupun-sederhana-berikut-5-tips-persiapan-sbmptn-yang-perlu-kamu-perhatikan">http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/walaupun-sederhana-berikut-5-tips-persiapan-sbmptn-yang-perlu-kamu-perhatikan</a></li><li><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/dua-alasan-umum-kenapa-kita-gagal-sbmptn-dan-tips-menghadapinya">http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/persiapan-kuliah/dua-alasan-umum-kenapa-kita-gagal-sbmptn-dan-tips-menghadapinya</a></li></ul><p>Kamu juga bisa intip profil peraih nilai SBMPTN tertinggi 2016 di <a href="http://www.youthmanual.com/post/profil/regine-wiranata-peraih-nilai-tertinggi-sbmptn-2016-soshum-calon-mahasiswa-universitas-airlangga.">http://www.youthmanual.com/post/profil/regine-wiranata-peraih-nilai-tertinggi-sbmptn-2016-soshum-calon-mahasiswa-universitas-airlangga.</a></p><p>Jangan lupa berdoa dan mencari pengaturan waktu belajar yang cocok ya. Membagi waktu antara belajar untuk UN, SBMPTN, dan lainnya memang butuh coba-coba sendiri, karena kau yang lebih tahu beban pelajaran dan juga prioritasmu.</p><p>Semangat dan semoga sukses!</p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©