Ke halaman sebelumnya
Foto Nanda Priscilla
Nanda Priscilla
8 tahun yang lalu

Selain jadi psikolog, jenjang karir lulusan psikologi bisa jadi apa lagi ya kak?


5 Jawaban
Penny Handayani
Mentor
8 tahun yang lalu

utk jd psikologi, kamu harus ambil S2 di magister psikologi. jd kl lulus S1 belum jd psikolog yah. namun bg lulusan S1, jika kamu bisa jd: 1. klinis: konselor di biro psikologi 2. sosial : kerja di LSM, pembuat modul dan trainer pada tempat bencana 3. pendidikan : guru BK 4. PIO: HRD (rekruitmen, training dan organizational development) 5. pengukuran : market reasercher
Alfandi

6 tahun yang lalu

<p><br></p><p><span style="color: rgb(68, 68, 68);">utk jd psikologi, kamu harus ambil S2 di magister psikologi. jd kl lulus S1 belum jd psikolog yah. namun bg lulusan S1, jika kamu bisa jd: 1. klinis: konselor di biro psikologi 2. sosial : kerja di LSM, pembuat modul dan trainer pada tempat bencana 3. pendidikan : guru BK 4. PIO: HRD (rekruitmen, training dan organizational development) 5. pengukuran : market reasercher</span><br></p>
Diana
Mentor Youthmanual
6 tahun yang lalu

<p><span id="docs-internal-guid-88143844-7fff-25f0-39ca-bf63d03fdc4b"></span></p><p dir="ltr" style="line-height:1.38;margin-top:0pt;margin-bottom:0pt;"><span style="font-size:10.5pt;font-family:Roboto;color:#000000;background-color:#ffffff;font-weight:400;font-style:normal;font-variant:normal;text-decoration:none;vertical-align:baseline;white-space:pre;white-space:pre-wrap;">Banyak kokk peluang kerjanya! Jadi HRD, guru BK, psikolog (ini harus S2 dulu yaa), kemudian asisten psikolog, fasilitator/yang training orang-orang. Secara garis besar Psikologi itu belajar manusia mulai dari kepribadiannya, perkembangan hidupnya, sampe perilaku manusia di berbagai situasik </span></p><p dir="ltr" style="line-height:1.38;margin-top:0pt;margin-bottom:0pt;"><span style="font-size: 10.5pt; font-family: Roboto; color: rgb(0, 0, 0); background-color: rgb(255, 255, 255); font-style: normal; font-variant: normal; text-decoration: none; vertical-align: baseline; white-space: pre-wrap;"><b>(Gaby - MahaPsiko UNPAD)</b></span></p>
Diana
Mentor Youthmanual
6 tahun yang lalu

<p><span id="docs-internal-guid-842cb991-7fff-e9c6-9d64-c7786ea98a3c"><span style="font-size: 10.5pt; font-family: Roboto; font-variant-numeric: normal; font-variant-east-asian: normal; vertical-align: baseline; white-space: pre-wrap;">masalah peluang kerja untuk jurusan psikologi itu banyak kok, hal yang penting juga jangan hanya melihat jurusan namun skill kamu juga saat kuliah perlu dilatih contoh prospek kerja psikologi yaitu hrd, kerja di Lsm/Ngo, startup, administrator alat tes psikologi, guru, enumerator, peneliti, konselor (ini kalau lanjut s2) psikolog, asesor, konsultan dan dosen. </span></span></p><p><span style="font-family: Roboto; font-size: 10.5pt; white-space: pre-wrap;"><b>(Adel - MahaPsiko UNM)</b></span></p>
Ribka Herbiyanti Pardede

4 tahun yang lalu

kak, kalau jurusan psikolog itu prospek kerjanya bagaimana?terus bisa kerja dimana ajah?apa bisa masuk ke semua bidang lapangan pekerjaan?
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1