Cari tahu tentang semua jurusan kuliah disini

Temukan pengalaman dan jawaban dari Mentor Rencanamu dan pengguna lain

Afifa
6 tahun yang lalu

Hai Afifa,

portofolio memang menjadi salah satu penilaian kelulusan SBMPTN 2019, tapi sejauh apa peran portofolio untuk dipertimbangkan sebagai syarat kelulusan SBMPTN (disamping nilai UTBK) adalah otoritas masing-masing PTN.

Akan lebih baik jika kamu langsung menanyakan pertanyaan ini ke LTMPT selaku panitia pelaksana UTBK dan SBMPTN, ya.

Semangat!

Baca selengkapnya
0 2718
m maigel alfajar
6 tahun yang lalu

Halo M. Maigel!

Untuk standar nilai UTBK tahun ini belum bisa dilihat karena baru pertama kalinya UTBK . dengan diadakan di tahun 2019. Youthmanual telah mengumpulkan data keketatan masuk program studi di perguruan tinggi negeri dan beberapa perguruan tinggi swasta di Indonesia. Kamu bisa memilih program studi hukum di perguruan tinggi dengan melihat tingkat keketatan atau persaingan untuk masuk ke prodi hukum di perguruan tinggi tertentu.

Cari tahu lebih lanjut di halaman youthmanual.com/cari-kampus dan pilih kampus yang kamu inginkan. Semakin rendah persentase tingkat keketatannya artinya semakin tinggi persaingan untuk masuk ke program studi di kampus tertentu.

Semoga membantu ya :)

Baca selengkapnya
0 2124
Dea
6 tahun yang lalu

Hai Dea,

meskipun sistem seleksi penerimaan mahasiswa baru jalur SBMPTN berubah, hal yang menjadi penilaian utama dan satu-satunya dalam SBMPTN tetap nilai ujian, dalam hal ini skor UTBK (dan penilaian portofolio untuk yang mendaftar ke jurusan-jurusan seni dan olahraga). Hal-hal lain di luar itu tidak menjadi pertimbangan penilaian dalam SBMPTN.

Untuk lebih jelasnya, kamu bisa langsung bertanya ke LTPMT sebagai panitia penyelenggara SNMPTN di LTMPT helpdesk center: 0804-1-450-450

Semoga membantu!

Baca selengkapnya
0 919
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2025 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1