Ke halaman sebelumnya
Foto Slamet Muhammad Rahmat
Slamet Muhammad Rahmat
6 tahun yang lalu

Apa tips agar bisa lancar dalam public speaking?


2 Jawaban
Valen
Mentor Youthmanual
6 tahun yang lalu

<p>Halo, Slamet!</p><p>Supaya bisa lancar dalam <i>public speaking</i>, kita harus mempersiapkan segala sesuatunya dengan baik mulai dari menyusun bahan <i>public speaking</i>, latihan, sampai ke penyampaian dan gestur tubuh saat presentasi. Selain itu, yang nggak kalah penting, kita harus berani memulai dan mau belajar dari pengalaman.<br></p><p>Untuk lebih lengkapnya, silakan baca artikel-artikel ini ya!</p><p><a href="https://www.youthmanual.com/post/sudut-pandang/kenapa-kebanyakan-orang-takut-dengan-public-speaking">https://www.youthmanual.com/post/sudut-pandang/kenapa-kebanyakan-orang-takut-dengan-public-speaking</a></p><p><a href="https://www.youthmanual.com/post/life/how-to/tips-public-speaking-dan-bagaimana-menyusun-bahan-pidato-dengan-baik">https://www.youthmanual.com/post/life/how-to/tips-public-speaking-dan-bagaimana-menyusun-bahan-pidato-dengan-baik</a></p><p><a href="https://www.youthmanual.com/post/life/how-to/tips-public-speaking-yang-berfaedah-untuk-para-introvert">https://www.youthmanual.com/post/life/how-to/tips-public-speaking-yang-berfaedah-untuk-para-introvert</a></p><p>Salam,</p><p>Valen.<br></p>
Shania Ruth Diaz
Mentor Youthmanual
6 tahun yang lalu

<p>Halo Slamet! Perkenalkan, namaku Shania. Hmm aku sebenernya belum terlalu lancar public speaking sihh hihi, tapi izinin aku berbagi pengalaman yaa. Berdasarkan pengalamanku, public speaking bisa diperlancar dengan cara-cara yang dekatt banget dengan rutinitas/keseharian kita, yaituu:</p><p>1. harus berani!. ini yang harus dipatri dalam diri dari awal. jangan malu-malu, be confidentt;).</p><p>2. kapanpun di manapun ketika lagi berinteraksi sama orang (entah ke ke satu orang atau ke banyak orang) tu <b>tatap matanya.</b> Jangan menghindar dari mata-mata orang yang sedang berinteraksi sama kita. Ini ngebantu ngebangun percaya diri sih menurutkuu.</p><p>3. ketika berbicara, <b>bicara</b>lah <b>dengan jelas</b>, pastikan suaramu terdengar dengan jelas. pilihan kata, intonasi juga penting, agar apa yang kamu mau sampaikan bisa diterima oleh orang lain sesuai dengan maksudmu.</p><p>4. sering-sering <b>liat orang</b> melakukan public speaking, analisis, 'ambil'-lah apa yang bisa kamu ambil (in the positive way).</p><p>ohiya, poin 1, 2, dan 3 bisa dipraktekkan langsung ketika kamu presentasi. kan sering tuu di sekolah suka ada tugas presentasi, nah ini bisa jadi kesempatan latihan public speaking :).</p><p>Mungkin itu dari akuu. Semoga membantu yaa :)<br></p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2025 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1