Ke halaman sebelumnya
Foto Diana
Diana
5 tahun yang lalu

Apakah jika kita masuk jurusan pendidikan bahasa inggris, kita akan otomatis bisa berbahasa inggris dengan baik?


2 Jawaban
Diana
Mentor Youthmanual
5 tahun yang lalu

<p><span style="color: rgb(38, 38, 38); font-family: -apple-system, BlinkMacSystemFont, "Segoe UI", Roboto, Helvetica, Arial, sans-serif; font-size: 14px;">Halo, Itu malah jadi tuntutan terbesarnya.. Kita harus bisa berbahasa inggris dgn baik dan benar.. Masa' iya kamu ambil jurusan bahasa inggris tapi tetep gak bisa bahasa inggris.. Tapi intinya, kamu akan jauh lebih berkompeten, dan akan diperhitungkan ketika melamar kerja dibandingkan temanmu yang lain jika kamu bisa berbahasa inggris.</span></p><p><span style="font-weight: 700; color: rgb(68, 68, 68);">By : Esti - Mahasiswa Pendidikan Bahasa inggris Univ Sarjanawiyata Tamansiswa)</span><span style="color: rgb(38, 38, 38); font-family: -apple-system, BlinkMacSystemFont, "Segoe UI", Roboto, Helvetica, Arial, sans-serif; font-size: 14px;"><br></span><br></p>
Berliyance Gultom

5 tahun yang lalu

Itu tergantung proses kamu selama kuliah. "Practice makes perfect" :) Banyakin berlatih, kamu pasti bisa.
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1