Ke halaman sebelumnya
Foto Allivia Arvianti Putri
Allivia Arvianti Putri
8 tahun yang lalu

Apakah naik turunnya nilai raport berpengaruh terhadap snmptn?


6 Jawaban
Joshua mario

7 tahun yang lalu

<p>Jika nilai semester 4 misalkan rata2nya 95 lalu semester 90 itu jadi gk keterima???padahal semester 1-4nya paling bagua dari yang lain</p>
Laila Achmad
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu

<p>Allivia, saya udah jawab di jawaban atas, ya:</p><p>"Kalaupun ada penurunan, usahakan turunnya nggak jauh, lalu lekas perbaiki di semester 5 ini, karena SNMPTN menerima nilai rapor dari semester 1 sampai 5."<br></p>
Allivia Arvianti Putri

8 tahun yang lalu

<p>Tapi kalau misalnya sudah terlanjur turun sekitar 0,001 bagaimana?</p>
Youth Manual
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu

<p>Berpengaruh. Untuk dipertimbangan SNMPTN, salah satu kriterianya adalah nilai raport selalu yang naik atau paling tidak konsisten. Tetapi tidak boleh turun.</p>
Laila Achmad
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu

<p>Sangat berpengaruh.</p><p style="text-align:justify">Hal yang kamu perlu kamu ketahui, kesempatan untuk bisa lolos SNMPTN bukan ditentukan dari besar atau kecilnya nilai rapor kamu, tapi lebih ditentukan oleh kestabilan peningkatan nilai rapor kamu. </p><p style="text-align:justify">Intinya, yang penting angka rapor kamu naik terus! Jadi, jangan pesimis kalau nilai rapor kamu (awalnya) kecil. Asalkan nilai rapor kamu meningkat setiap tahun, kesempatan kamu tembus SNMPTN akan lebih baik daripada kalau nilai kamu naik-turun.</p><p style="text-align:justify">Dari sekarang, coba cek nilai rapormu. Ada nilai yang mengalami penurunan nggak? Kalaupun ada penurunan, usahakan turunnya nggak jauh, lalu lekas perbaiki di semester 5 ini, karena SNMPTN menerima nilai rapor dari semester 1 sampai 5.<br></p><p><br></p>
Allivia Arvianti Putri

8 tahun yang lalu

<p>Terima kasih atas sarannya. </p><p>apakah yang akan dipelajari jika kita masuk fakultas ekologi manusia?</p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1