Dwi Maulina
8 tahun yang lalu
8 tahun yang lalu
Apa yang harus saya lakukan apabila saya masuk jurusan yang tidak sesuai dengan progam keahlian saya?
Saya sudah mendapatkan bakat atau minat yang ada dalam diri saya,,, tapi karena nilai yang tidak memuaskan saya masuk dalam jurusan yang tidak sesuai dengan keahlian saya,,, lalu saya harus bagaimana?
2 Jawaban
Youth Manual
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu
Youth Manual
Mentor Youthmanual
Telah menjawab 140 pertanyaan
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu
<p>Dwi, pertanyaannya terlalu umum tanpa mengetahui background kamu seperti jurusan apa yang kamu ambil sekarang? Jurusan apa yang menjadi minat kamu sebelumnya. Sehingga pertanyaan kamu sulit dijawab.<br><br>Tapi belajar bukan saja dilihat dari cap jurusan IPA/IPS nya. Kamu selalu bisa terus belajar sendiri mata pelajaran yang kamu minati diluar jam sekolah. Sehingga kamu mempunyai pengetahuan tambahan dan wawasan yang lebih luas yang akan menjadi kekuatan dari kekurangan kamu. (Yaitu; masuk jurusan yang tidak sesuai minat.) <br>Coba juga mulai kembangkan soft-skill dan skill-skill non-akademis kamu sesuai dengan minat kamu. </p><p>Jangan lupa untuk selalu eksplorasi minat-minat dan keahlian baru. Siapa tau kamu saat ini belum berminat dan merasa tidak ahli karena memang belum pernah mencoba. <img src="https://assets-cdn.github.com/images/icons/emoji/unicode/1f44d.png?v6" style="width: 20px;" ></p><p>Coba baca:<br><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/aktifitas-luar-kelas/manfaat-ekskul-dan-organisasi-di-sekolah-tahu-jurusan-kuliah-yang-tepat-buat-saya">http://www.youthmanual.com/post/dunia-sekolah/aktifitas-luar-kelas/manfaat-ekskul-dan-organisasi-di-sekolah-tahu-jurusan-kuliah-yang-tepat-buat-saya</a></p><p><br></p><p><br><br></p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©