Ke halaman sebelumnya
Foto Riri Mentari
Riri Mentari
8 tahun yang lalu

Ingin bekerja berhubungan dengan komputer dan masyarakat, cocoknya jurusan dan universitas mana ya?

Pengen bekerja dengan hal yg mengandalkan komunikasi gitu.. lebih banyak bicaranya tapi saya sekarang kelas XII dan jurusannya ipa, terus tertarik juga buat berhubungan sama komputer teruss. pingin lebih tau tentang perwilayahan tapi prospek kerja sepertinya tidak begitu wow... enaknya gimana ya...

1 Jawaban
Youth Manual
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu

<p>Hi Riri, wah cukup kompleks dan banyak nih kemauan kamu. Karena informasi dan latar belakang kamu masih sangat minim kayanya saran kami pun sifatnya akan terlalu umum.<br><br>Coba refleksi diri kamu lebih jauh, liat hasil minat, kepribadian kamu. Cocokan dengan pelajaran2 yang pernah kamu ambil dan pelajaran apa yang kamu sukai. Explorasi dan liat karir-karir dan profesi yang ada dibagian ini dan lihat sejauh mana ketertarikan kamu dengan dunia komputer? Apakah komputer yang kamu maksud sebagai penunjang aktivitas pekerjaan kamu? Atau kamu memang senang bergelut di bidang informatika/ilmu komputer misalnya?<br><br>http://www.youthmanual.com/profesi/digital-komputer-informatika<br>http://www.youthmanual.com/profesi/pemasaran-penjualan-dan-pelayanan<br><a href="http://www.youthmanual.com/profesi/media-dan-periklanan">http://www.youthmanual.com/profesi/media-dan-periklanan</a><br><br>Coba eksplorasi kegiatan2 yang berhubungan dengan minat kamu biar kamu ada gambaran, dan banyak tanya ke orang2 yang sudah berpengalaman di jurusan/profesi yang menjadi minat kamu.<br><br>Baca2 Profil2 Profesi yang ada di <a href="http://www.youthmanual.com/post/profil">http://www.youthmanual.com/post/profil</a> siapa tau ada profil profesi yang sudah di cover.</p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1