Ke halaman sebelumnya
Foto Zuhra Nur
Zuhra Nur
8 tahun yang lalu

SNMPTN pilih mana?

Kak, menurut kakak kalau SNMPTN itu ambil jurusan yang lebih rendah buat bisa keterima apa ambil yang disuka walaupun itu tinggi?

1 Jawaban
Shanti Andin
Psikolog Youthmanual
8 tahun yang lalu

<p>Halo Zuhra!</p><p>Kalau menurut saya, lewat jalur apapun kamu masuk kuliah lebih baik pilih jurusan yang diminati. Memang betul kita perlu atur strategi supaya memperbesar kemungkinan diterima, tapi untuk semua pilihan sebaiknya tetap pilih yang kita ada minat. Kalau cuma mengejar asal diterima tapi pas kuliah ga menikmati dan prestasinya jadi ga bagus kan sayang..</p><p>Semoga membantu ya :)</p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1