Perguruan Tinggi Terbaik di Sumatra Tahun 2019

Walau masih didominasi pulau Jawa, beberapa kampus di Sumatra masuk dalam perguruan tinggi terbaik 2019 versi Kementerian Ristekdikti. Yup perguruan tinggi Indonesia nonvokasi maupun vokasi dievaluasi, diurutkan berdasarkan peringkat, serta digolongkan ke dalam beberapa klaster. Hasilnya, inilah deretan universitas, politeknik, sekolah tinggi, dan akademi terbaik di Sumatra beserta ranking-nya.   

Perguruan Tinggi (non vokasi) Terbaik di Sumatra

1.Universitas Andalas (skor 2.795 – klaster 1, ranking 11)
2.Universitas Sumatera Utara (skor 2.695 – klaster 1)
3.Universitas Syiah Kuala (klaster 2, ranking 23)
4.Universitas Riau (klaster 2, ranking 24)
5.Universitas Negeri Padang (klaster 2, ranking25)
6.Universitas Sriwijaya (klaster 2, ranking 36)
7.Universitas Lampung (klaster 2, ranking 46)
8.Universitas Negeri Medan (klaster 2, ranking 50)
9.Universitas Jambi (klaster 2, ranking 66)
10.Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (klaster 2, ranking 75)

Perguruan Tinggi (vokasi) Terbaik Sumatra

1.Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh (skor 1,720 – klaster 2, ranking 5)
2.Politeknik Negeri Padang (skor 1.582 – klaster 3, ranking 8)
 3.Politeknik Negeri Sriwijaya, Sumatra Selatan (klaster 3, ranking 12)
4.Politeknik Caltex, Riau (klaster 3, ranking 13),
5.Politeknik Negeri Medan (klaster 3, ranking 14)
6.Politeknik Negeri Lampung (klaster 3, ranking 16)
7.Politeknik Negeri Lhokseumawe (klaster 3, ranking 18)
8.Politeknik Negeri Bengkalis (klaster 3, ranking 23)
9.Politeknik Negeri Batam (klaster 3, ranking 26)
10. .Akademi Farmasi Yayasan Tenaga Pembangunan Arjuna Laguboti), Sumatra Utara (klaster 3, ranking 27 )

* Pemeringkatan perguruan tinggi ini dilakukan Kementerian Ristekdikti setiap tahunnya.

* Seperti yang bisa kamu lihat, pemeringkatan vokasi dan nonvokasi dilakukan secara terpisah.

* Klaster menunjukkan tingkatan nilai perguruan tinggi. Klaster 1 adalah yang tertinggi, disusul klaster 2. Kemudian klaster 3, dan seterusnya.

* Tahun 2019 ini, perguruan tinggi vokasi (akademi, politeknik, dan sekolah tinggi) nggak ada yang masuk klaster 1. Jadi paling tinggi adalah klaster 2.

* Kebanyakan perguruan tinggi yang terbaik di atas adalah perguruan tinggi negeri (PTN). Ada juga bebapa perguruan tinggi swasta. Sementara lokasi kampus tersebar di berbagai provinsi. Jadi ada cukup banyak pilihan untukmu.

Apakah salah satu kampus di atas merupakan pilihanmu? Tuliskan di kolom komen beserta prodi yang kamu minati, ya.

POPULAR ARTICLE
LATEST COMMENT
syakila putri | 1 bulan yang lalu

terimakasih atas informasinya. kunjungi website kami untuk informasi lebih lanjut https://unair.ac.id/

Bedah Peluang, Daya Tampung, serta Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran dan Kedokteran Gigi Terbaik di Perguruan Tinggi Negeri
Muhamad Rifki Taufik | 1 bulan yang lalu

4 Langkah menulis naskah film yang sangat bagus untuk mengembangkan skill penulisan saya. Terima kasih untuk ilmu yang bermanfaat.

4 Langkah Menulis Naskah Film yang Baik Bagi Pemula
Al havis Fadilla rizal | 2 bulan yang lalu

Open pp/endorse @alfadrii.malik followers 6k minat dm aja bayar seikhlasnya geratis juga gpp

Tarif Endorse di Media Sosial Berapa, Sih?
Deca Caa | 3 bulan yang lalu

open pp/endorse @aaalysaaaa 11,6 followers dm ya bayar seiklasnyaa

Tarif Endorse di Media Sosial Berapa, Sih?
Deca Caa | 3 bulan yang lalu

open pp/endorse @aaalysaaaa 1,6 followers dm ya, bayar seiklasnyaa

Tarif Endorse di Media Sosial Berapa, Sih?
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1