Tag Results For "pengembangan diri"

4 Kemampuan Non-Teknis yang Tetap Harus Dimiliki di Era Digital Ini

Meskipun zaman udah serba digital, ada kemampuan-kemampuan non-teknis yang nggak bisa digantikan oleh komputer, dan kemampuan ini harus tetap kita miliki.

Tips Cepat Beradaptasi di Kampus Baru

Menjadi mahasiswa baru bisa jadi sangat menyenangkan, sekaligus menakutkan! Gimana, dong, cara untuk cepat beradaptasi, supaya kita bisa enjoy memulai masa perkuliahan?

10 Cara Kreatif untuk Memperkenalkan Diri Agar Kamu Selalu Diingat

Sering malu atau bingung memperkenalkan diri ke orang baru? Contek 10 cara kreatif memperkenalkan diri kamu di sini, agar kamu selalu diingat dan nggak dianggap angin lalu!

Menggunakan Analisa SWOT Untuk Menentukan Jurusan Kuliah, Karir dan Jodoh!

Kenalan sama analisa SWOT, yuk. Soalnya analisa ini bisa dipakai untuk menentukan jurusan kuliah, mempersiapkan wawancara kerja, evaluasi diri, bahkan memilih pasangan, lho. Asek!

Unit Kegiatan Mahasiswa—Tempatnya Belajar dari Kesalahan!

Belajar dari kesalahan itu penting, dan salah satu tempat “ideal” bagi mahasiswa untuk bikin kesalahan adalah UKM.

Kunci Kesuksesan Pemimpin Top Dunia—Bangun Pagi!

Kunci kesuksesan pemimpin top dunia ternyata simpel banget, yaitu bangun pagi. Tiru, yuk, siapa tahu kamu ketularan sukses!

Kenapa Kamu Sering Datang Terlambat dan Bagaimana Mengatasinya

Apakah kamu termasuk tukang ngaret parah? Penelitian mengatakan, hal ini mungkin karena jalan pikir kamu memang beda!

What Advice Would You Give to Your 20 Year Old Self? – Joko Anwar

Intip jawaban seru para senior yang disuruh ngasih nasehat ke diri mereka sendiri di umur 20-an!

Apa, Sih, Kekuatan Diri Kamu?

Kamu percaya nggak, sama jargon-jargon motivasional klise kayak “you can do it” atau “nothing is impossible”. Saya nggak. Kenapa? Karena kekuatan diri setiap orang berbeda, lah!

10 Sikap Penting yang Harus Dimiliki Anak Umur 20-an

Agar sukses dalam hidup, apa, sih, sikap penting yang harus kita miliki di usia 20-an?

Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1