Cari Profesi

Temukan karier kamu disini. Pastikan profesi yang kamu pilih sesuai dengan minat dan kemampuan kamu.

Filter by...
Arm-Chair

Desainer Video Game

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    5.7jt - 8.3jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Merancang dan mendesain fitur inti dari video game. Menentukan permainan inovatif dan mekanika peran, alur cerita, dan biografi karakter.…

Arm-Chair

Dev Ops Engineer

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    4.5jt - 9.9jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Sesuai dengan namanya, DevOps merupakan kolaborasi antara tim Developer dengan tim Operasional untuk mengembangkan sebuah program,…

Arm-Chair

Developer Software, Aplikasi

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    4.1jt - 6.4jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Mengembangkan, menciptakan, dan memodifikasi software aplikasi komputer atau program. Menganalisa kebutuhan pengguna, merancang dan…

Arm-Chair

Front End Developer

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    4jt - 7.4jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Front End Developer merupakan programmer lebih bertanggung jawab terhadap tampilan luar/layout dari website. Seorang Front End Developer…

Arm-Chair

Full Stack Developer

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    4.5jt - 8.5jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Full Stack Developer adalah orang yang memiliki keahlian di front-end dan back-end developer. Dengan kata lain, Full Stack Developer…

Arm-Chair

Growth Hacker

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    4.8jt - 8.3jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Pertumbuhan dan permintaan akan Growth Hacker tengah berkembang pesat. Jika Manajer Pemasaran Digital (Digital Marketing Manager)…

Arm-Chair

Ilmuwan Data (Data Scientist)

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    6.2jt - 12jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Menafsirkan data dalam jumlah besar menggunakan pengkodean dan pemodelan matematika. Ilmuwan data lebih terlibat aktif dalam pembelajaran…

Arm-Chair

Information Security Analysts

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    4.9jt - 7.7jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Merancang, melaksanakan, meng-upgrade, atau memantau langkah-langkah keamanan untuk melindungi jaringan komputer dan informasi dalam…

Arm-Chair

Java Programmer

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    5.2jt - 10.8jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Java programmer bertanggung jawab dalam bidang pengembangan program java untuk membangun baik itu sebuah website, aplikasi, dan software.…

Arm-Chair

Manager Proyek IT

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    6.9jt - 14.2jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Merencanakan, memulai, dan mengelola proyek teknologi informasi (TI). Memimpin dan mengarahkan pekerjaan staf teknis hingga proyek…

Arm-Chair

Manager Sistem Komputer dan Informasi

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    4.3jt - 7.1jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Merencanakan, mengarahkan, atau mengkoordinasikan kegiatan di bidang-bidang seperti pengolahan data elektronik, teknologi informasi,…

Arm-Chair

Manajer Pemasaran Digital

Digital, Komputer & Informatika


  • Gaji rata-rata

    8.4jt - 11.6jt

  • Tren Karir

  • Kecocokan denganmu

Memasarkan produk dan servis serta menarik pengguna dan mengkonversi masyarakat umum menjadi pelanggan melalui media dan kanal digital…

Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2025 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1