Lang Buana
6 tahun yang lalu
6 tahun yang lalu
Bagaimana cara kuliah di jurusan yg tidak linear dengan jurusan di SMK?
1 Jawaban
Ananda Zhafira
Mentor Youthmanual
6 tahun yang lalu
Ananda Zhafira
Mentor Youthmanual
Universitas Indonesia
Psikologi
I aspire to create meaning from people experiences
Telah menjawab 25 pertanyaan
Mentor Youthmanual
6 tahun yang lalu
<p>Halo Lang Buana,</p><p>Cari tahu jurusan kuliah yang sesuai dengan minat dan kemampuanmu dengan menyelesaikan asesmen di Youthmanual. Ketahui minat dan kemampuanmu, lalu cek kecocokkannya dengan berbagai jurusan kuliah.</p><p>Kalau kamu sudah tau ingin memilih jurusan kuliah apa, kamu bisa melihat kecocokkan minat dan kemampuanmu dengan minat dan kemampuan yang dibutuhkan di jurusan tersebut. Kamu bisa mengetahui apa saja minat dan kemampuan yang perlu kamu kembangkan lagi untuk kuliah di jurusan yang kamu inginkan.</p><p>Selamat merancang masa depan ya!</p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2025 PT Manual Muda Indonesia ©