11 Sketsa yang Menunjukkan Bahwa Bakat Itu 'Tidak Ada', Dan Kamu Nggak Boleh Menyerah Dalam Belajar

Katanya, nih, salah satu kelemahan generasi zaman sekarang adalah cepat menyerah.

Kalau anak muda lagi mempelajari suatu skill—misalnya, main gitar, atau ngulik software tertentu—trus merasa nggak bisa, langsung, deh, merasa nggak berbakat, trus berhenti!

Padahal, menurut teori Malcolm Gladwell, nggak ada yang namanya bakat.

Nggak ada?

Jadi, kata penulis terkenal Malcolm Gladwell, seseorang bisa sukses menguasai skill apapun—entah itu main musik, menulis, coding, ilmu Fisika, atau atraksi akrobat sekalian—kalau dia mempelajarinya selama 10,000 jam.

Artinya, kalau kamu bisa latihan selama tiga jam per hari, berarti kamu harus latihan SETIAP HARI selama kurang lebih 9 tahun berturut-turut, untuk bisa sukses.

Teori “10,000 jam” ini terbukti pada banyak orang sukses, lho, contohnya The Beatles dan Bill Gates.

Intinya, nggak ada jalan pintas untuk bisa jadi jago. No short cuts, gaes!

“Duh, tapi 10,000 jam kok rasanya berat banget, yaaa…”

Well, sebenarnya mungkin dengan 5,000 jam pun, kamu sudah bisa jago dalam skill tertentu, sih. Tapi intinya, kamu harus konsisten dan nggak boleh menyerah.

Supaya kamu termotivasi, saya mau share beberapa sketsa yang saya ambil dari situs Boredpanda.

Sketsa ini menunjukkan perbandingan sketsa yang dibuat beberapa orang saat mereka masih muda (dan belum jago), dengan beberapa tahun kemudian. Bisa lihat perkembangannya ‘kan? Langsung termotivasi untuk rajin latihan nggak, sih?

1. Empat Tahun

2. Enam Tahun

3. Dua Puluh Tiga Tahun

4. Lima Tahun

5. Tiga Tahun

6.  Dua Tahun

7.  Sepuluh Tahun

8.  Tiga Tahun

9.  Dua Tahun

10.  Dua Tahun

11.  Delapan Tahun

(sumber gambar: wordbird.ie, boredpanda.com)

POPULAR ARTICLE
LATEST COMMENT
Cara Reschedule Tiket Batik Air | 10 hari yang lalu

Anda bisa berbicara dengan call center Batik Air 0838~0015~0086 atau melalui WhatsApp 0838~0015~0086 untuk bantuan reschedule dan refund

Info Penerimaan Mahasiswa ITPLN 2022: Ada 3 Prodi Baru!
Cara Reschedule Tiket Batik Air | 10 hari yang lalu

Layanan Bantuan Pelanggan 24 Jam Hubungi Atau WhatsApp Cs Agoda 0858-1153-3912

Info Penerimaan Mahasiswa ITPLN 2022: Ada 3 Prodi Baru!
voocccie | 3 bulan yang lalu

I recently decided to try something new and came across bitcoin online casinos https://casinohex.jp/online-casinos/bitcoin-casinos/. I've been interested in cryptocurrency for a long time, but I didn't think it would work so well in casinos. Deposits take seconds, and withdrawals are instant.…

Industri Game Makin Menjanjikan, Inilah Pilihan Profesi Untuk Para Pecinta Game
kebidananUnesa | 4 bulan yang lalu

Yuk teman-teman bisa dibaca artikel dibawah ini yang merasa stress saat kuliah https://s1kebidanan.fk.unesa.ac.id/post/tips-kuliah-tanpa-stres-bisa-kok

7 Tips Ampuh Hadapi Tugas Kuliah yang Numpuk Biar Kamu Tak Merasa Stress
Big Head | 5 bulan yang lalu

Wow, this hobby is pretty cool! If you're interested in reading about other fun hobbies, check it out here: https://hobiapaaja01.wordpress.com

10 Hobi yang Mencerminkan Kepribadianmu
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2026 PT Manual Muda Indonesia ©