Perbedaan Mendasar Antara Orang yang Berpikiran Positif dan Orang yang Berpikiran Negatif
- Sep 13, 2016
- Nadia Fernanda
Banyak orang yang ingin menjadi pribadi yang positif. Susahnya, pola pikir positif itu direfleksikan melalui respon dan tindakan kamu sehari-hari. Jadi meskipun kamu bilang kamu adalah orang yang positif, kalau perilaku kamu nggak sesuai, sama aja bohong!.
So, berikut hal-hal dasar yang membedakan orang berpikiran positif dengan orang berpikiran negatif:
Orang berpikiran positif: lebih suka berfokus pada sisi-sisi baik dari hal apapun.
Orang berpikiran negatif: selalu mengeluh dan berkomentar jelek.
Orang berpikiran positif: menerima tanggung jawab sepenuh hati.
Orang berpikiran negatif: melimpahkan tanggung jawab ke pihak lain, alias nggak mau susah.
Orang berpikiran positif: memandang kegagalan sebagai suatu pembelajaran yang berharga.
Orang berpikiran negatif: nggak bisa menerima dan mengakui kegagalan.
Orang berpikiran positif: berpikir kalau perubahan adalah hal yang konstan dan pasti terjadi.
Orang berpikiran negatif : nggak mau menerima perubahan dan sulit beradaptasi di dalamnya.
Orang berpikiran positif: bisa melihat potensi seseorang.
Orang berpikiran negatif: selalu nge-judge dan mencari-cari kesalahan orang lain.
Orang berpikiran positif: tahu kapan harus melepaskan dan merelakan sesuatu.
Orang berpikiran negatif: susah move on dan nggak bisa menerima keadaan.
Orang berpikiran positif: selalu bersyukur dan menerima apapun apa adanya.
Orang berpikiran negatif: pamrih luar biasa.
Orang berpikiran positif: nggak desperate mencari kepositifan, malah membuatnya sendiri dan menebarnya kepada orang lain.
Orang berpikiran negatif: mengumbar rasa tidak suka.
(sumber gambar: sciencedaily.com, flatimages.com)
Diuniv yang sama universitas tanjungpura
Strategi Menentukan Pilihan Program Studi Pertama, Kedua, dan Ketiga pada SBMPTNKak kalau gini bener ga ka
Strategi Menentukan Pilihan Program Studi Pertama, Kedua, dan Ketiga pada SBMPTNgimana? udh wisuda?
Ciri-Ciri Proposal Skripsi yang Baik dan Berkualitas (dan Nggak Bakal Bikin Kamu Dibantai Dosen Penguji)ka mau tanya kalo dari smk keehatan apa bisa ngambil kedokteran hewan?
Mengenal Lebih Dekat Dengan Program Studi Kedokteran HewanKak, ada ga univ yang punya jurusan khusus baking and pastry aja?
5 Program Studi yang Cocok Buat Kamu yang Suka Makanan